Petunjuk Pengisian
(SDQ)

Instrumen skrining perilaku yang bersifat self report dan bertujuan untuk mendeteksi adanya gangguan perilaku pada anak dan remaja

  • 1. Terdapat 25 pernyataan. Bacalah setiap pernyataan dengan baik dan teliti.
  • 2. Apabila pernyataan itu sesuai silahkan pilih Benar. Apabila pernyataan itu cukup sesuai silahkan pilih Agak benar. Apabila pernyataan itu tidak sesuai silahkan pilih Tidak Benar.
  • 3. Tidak ada jawaban yang benar atau salah. Isilah dengan jujur sesuai dengan apa yang terjadi pada dirimu selama enam bulan terakhir.
  • 4. Akan sangat membantu kami apabila kamu mau menjawab semua pernyataan sebaik mungkin meskipun Kamu tidak yakin benar
  • 5. Klik tombol Submit dibagian bawah soal

Selanjutnya